BKKBN Sultra Maksimalkan Peran Satgas Guna Turunkan Angka Stunting

Kepala BKKBN Sultra Asmar.(Foto-Antara)

Kendari, KoranSN

Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) Sulawesi Tenggara terus memaksimalkan peran satuan tugas (satgas) percepatan penurunan stunting guna menekan angka kasus tersebut.

“Untuk penurunan stunting, kami memaksimalkan satgas yang sudah terbentuk di 17 kabupaten kota,” kata Kepala BKKBN Sultra Asmar di Kendari, Rabu.

Ia menyampaikan, selain memaksimalkan peran satgas percepatan penurunan stunting, pihaknya juga membentuk tim pendamping keluarga yang ada di setiap kecamatan.

“Awal tahun ini, kita telah melakukan pelatihan bagi tim pendamping keluarga dan hari ini sudah selesai. Bahkan, kami juga membentuk satuan tugas (Satgas) Stunting di setiap kabupaten/kota di Sultra,” ujar Asmar. HALAMAN SELANJUTNYA>>

Baca Juga :   Menag Yaqut Akan ke Arab Saudi Tanyakan Soal Vaksin Booster





Publisher : Apriandi

Lihat Juga

Penerima Vaksin COVID-19 Dosis ke Empat Capai 3,18 Juta

Jakarta, KoranSN Satuan Tugas Penanganan COVID-19 mencatat warga Indonesia penerima vaksinasi COVID-19 dosis ke rmpat …

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

error: Content is protected !!