Dua Gol Niclas Fullkrug Bantu Jerman Kalahkan Peru 2-0

Selebrasi Niclas Fullkrug setelah mencetak gol kedua timnas Jerman dalam pertandingan persahabatan lawan Peru di Mainz, Jerman pada 26 Maret 2023.(Foto-Antara)

Jakarta, KoranSN

Timnas Jerman sukses kalahkan Peru dengan skor 2-0 dalam laga persahabatan di Mewa Arena, Mainz, Jerman pada Minggu dini hari WIB.

Niclas Fullkrug menjadi aktor utama dalam kemenangan timnya setelah memborong dua gol dalam pertandingan ini, demikian catatan laman resmi UEFA.

Jerman dijadwalkan akan memainkan satu laga uji coba lagi yaitu menghadapi Belgia pada Rabu (29/3/2023).

Tim tuan rumah langsung tampil mendominasi sejak laga dimulai. Mereka hanya butuh waktu 12 menit untuk membuka skor. Menerima umpan Kai Havertz, Niclas Fullkrug sukses membobol gawang Peru dengan tendangannya dari jarak dekat. Jerman memimpin 1-0. HALAMAN SELANJUTNYA>>

Baca Juga :   Paul Lumihi Tak Berdaya Saat Hadapi Debutan ONE Championship





Publisher : Apriandi

Lihat Juga

Atletico Madrid Akhiri Musim Dengan Hasil Imbang 2-2 Kontra Villarreal

Jakarta, KoranSN Atletico Madrid mengakhiri Liga Spanyol musim ini dengan hasil imbang 2-2 kontra Villarreal …

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

error: Content is protected !!