Kabupaten Penajam Tata Pariwisata Agar Layak Jadi Tujuan Wisata

Salah satu pantai di Kabupaten Penajam Paser Utara, Provinsi Kalimantan Timur. yang dapat menjadi tujuan wisata di daerah berjuluk Benuo Taka itu.(Foto-Antara)

Penajam, KoranSN

Pemerintah Kabupaten Penajam Paser Utara, Provinsi Kalimantan Timur, terus menata sektor pariwisata wilayah itu  agar layak menjadi tujuan wisata sebagai daerah yang berdekatan dengan Kota Nusantara, ibu kota negara masa depan Indonesia.

Sebagai daerah asal ibu kota negara baru Indonesia, menurut Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata (Budpar) Kabupaten Penajam Paser Utara Andi Israwati Latief, di Penajam, Jumat, pemerintah kabupaten akan menata pariwisata.

“Penataan dilakukan agar Kabupaten Penajam Paser Utara benar-benar layak menjadi tujuan wisata yang dekat dengan Kota Nusantara,” tambahnya.

Baca Juga :   Objek Wisata Pantai Yenyabo Biak Buka Layanan Hingga Malam Hari

Dinas Budpar Kabupaten Penajam Paser Utara juga bakal membekali pengetahuan mengenai kepariwisataan kepada pelaku wisata atau pengelola. HALAMAN SELANJUTNYA>>





Publisher : Apriandi

Lihat Juga

KWBT Mandeh Pesisir Selatan Punya Belasan Spot Menyelam

Painan, KoranSN Kawasan Wisata Bahari Terpadu (KWBT) Mandeh di Kabupaten Pesisir Selatan, Sumatera Barat memiliki …

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

error: Content is protected !!