Mental Persita Tangerang Semakin Kuat Jelang Menghadapi Dewa United

Pesepak bola Arema FC Lokolingoy (tengah) berusaha melewati kiper Persita Rendy Oscario (kanan) saat pertandingan BRI Liga 1 di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Bali, Sabtu (16/9/2023).(Foto-Antara)

Jakarta, KoranSN

Pelatih Persita Tangerang Divaldo Alves menjelaskan mental pemainnya semakin kuat menjelang menghadapi Dewa United pada pekan ke-13 Liga 1 Indonesia di Stadion Indomilk Arena, Tangerang, Jumat (22/9/2023) mendatang.

Dikutip dari laman resmi klub, Senin, Divaldo berharap anak-anak asuhnya terus mempertahankan bahkan meningkatkan kinerja dan sikap yang telah mereka tunjukkan saat menahan imbang 0-0 Arema FC, Sabtu (16/9/2023) lalu.

“Yang saya dan tim harus bicara ke depan tentu adalah mempertahankan kerja keras ini. Saya tak masalah dan terima hasil imbang ini, membuat mental pemain lebih kuat. Para pemain kerja keras luar biasa di latihan dan pertandingan ini. Mereka sikapnya luar biasa,” ungkap Divaldo. HALAMAN SELANJUTNYA>>

Baca Juga :   Sriwijaya FC Umumkan Lepas Empat Pemain Sekaligus





Publisher : Apriandi

Lihat Juga

Sebanyak 75% Perusahaan Masih Terapkan Reimbursement Konvensional

Jakarta, KoranSN Laporan “A Closer Look 2023: Mastering Business Expense Management in Indonesia” oleh GoCorp …

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

error: Content is protected !!