Polres Banyuasin dan OKU Selatan Nihil Ungkap Narkoba





Ilustrasi Pengedar Sabu Ditangkap. (Foto-Antara)

Palembang, KoranSN

Kapolda Sumsel, Irjen Pol A Rachmad Wibowo melalui Kabid Humas, Kombes Pol Supriadi menjelaskan satu pekan atau minggu terakhir di Januari tercatat ada dua Polres dibawah Polda Sumsel tidak sama sekali mengungkap kasus narkoba.

“Tidak semua satuan wilayah yang ada di Sumsel mengungkap kasus narkoba dalam sepekan terakhir. Ada dua Polres masuk daftar nihil mengungkap kasus narkoba, yakni Polres Banyuasin dan Polres OKU Selatan,” jelas Kombes Pol Supriadi saat menyampaikan keterangan rilis terkait pengungkapan kasus narkoba sepekan terakhir oleh Direktorat Reserse Narkoba (Ditresnarkoba) Polda Sumsel bersama Polrestabes dan Polres jajaran di Sumatera Selatan yang diterima Suara Nusantara, Senin (30/1/2023).

Baca Juga :   Ibu Brigadir J Menangis Histeris di Persidangan

Ia mengingatkan seluruh jajaran Polda Sumsel untuk lebih meningkatkan pengungkapan tindak pidana narkoba di wilayah masing-masing baik dari segi kualitas maupun kuantitas agar peredaran barang haram tersebut menyempit. HALAMAN SELANJUTNYA>>



Bagikan :

Publisher : Apriandi

Lihat Juga

Pedagang Miras Terjaring Operasi Pekat Musi 2023, Puluhan Botol Miras Disita

Lahat, KoranSN Kerap membuat masyarakat sekitar resah akibat aktivitas jual beli minuman keras (Miras), warung …

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

error: Content is protected !!