


Lahat, KoranSN
Bupati Lahat, Cik Ujang. SH secara resmi menutup Cahaya Open Archery Championship Tahun 2022 yang dilaksanakan selama tiga hari, (10-13 Maret 2022).
Dalam upacara penutupan ini Bupati Lahat juga menyerahkan piala penghargaan kepada peserta yang mendapatkan juara pada cahaya open archery championship tahun 2022, di Lapangan Gelora Serame Kabupaten Lahat. Minggu (13/03/2022).
Dalam sambutannya Bupati Lahat,Cik Ujang.SH. Menyampaikan, ucapkan terima kasih kepada peserta Cahaya Open Archery Championship Tahun 2022, Piala Bupati Kabupaten Lahat yang sudah datang jauh-jauh dari Provinsi luar Sumatera Selatan untuk ikut memeriahkan event. HALAMAN SELANJUTNYA>>



